Jumat, 02 Maret 2018

Ganjar Pranowo Beruban


Menjadi orang nomer satu di Jawa Tengah jelas membuat banyak pikiran dan beban yang harus selalu ditangani dan juga diatasi. Hal inilah yang selalu dirasakan oleh Ganjar Pranowo gubernur Jawa Tengah periode 2013 hingga 2018 yang tahun ini juga akan maju lagi. Sosok gubernur Jawa Tengah yang memiliki ciri khas rambut putih atau beruban ini menjadi panutan banyak orang. Selain itu, Ganjar Pranowo beruban juga memiliki selera humor yang sangat tinggi. Suami dari Hj Siti Atikoh Suprianti ini sendiri juga gemar mendengarkan musik rock untuk menghilangkan penat. Ganjar Pranowo sendiri lahir di Karanganyar 28 Oktober 1968. Banyak sekali program unggulan gubernur Jateng yang menyasar masyarakat kecil.
Sebagai gubernur yang digugu dan ditiru jelas membuat Ganjar penting untuk selalu bercengkrama dengan warga serta masyarakat Jawa Tengah. Banyak sekali keluh kesah masyarakat Jateng yang selalu diterimanya dan pastinya selalu diselesaikan dengan baik.

Gubernur Ganjar Pranowo Beruban

Ganjar Pranowo beruban sendiri dikarenakan mungkin banyak pikiran, namun hal ini tentunya tidak bisa ditepis karena faktor usia. Walaupun rambut beruban, Mas Ganjar sapaan akrab Ganjar Pranowo selalu memimpin Jawa Tengah dengan tegas dan pastinya baik. Ganjar Pranowo dan sang istri Siti Atikoh ini sendiri dikarunia seorang anak cowok yang bernama Muhammad Zinedine Alam Ganjar. Sosok gubernur Jawa Tengah yang sangat disegani dan dicintai masyarakat Jateng ini selalu saja melemparkan senyum tulus ketika bertemu banyak orang.

Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Beruban


Uban sendiri membuat gubernur Jawa Tengah ini memiliki ciri khas dan khusus. Dengan rambut yang putih jelas orang akan mengetahui bahwa sosok tersebut ialah Ganjar Pranowo. Ganjar Pranowo beruban putih membuatnya tampil beda dibandingkan lainnya. Sebagai seorang gubernur Jawa Tengah jelas banyak pikiran dan juga aktifitas yang selalu dilakukan sang gubernur. Waktu bersama orang tercinta baik istri maupun anak jelas berkurang. Mas Ganjar sendiri kini akan kembali maju mencalonkan diri sebagai gubernur Jawa Tengah periode 2018-2023. Berpasangan dengan Gus Yasin, Ganjar sangat yakin akan memenangi pemilihan gubernur periode 2018-2023 dan pastinya akan menjadi pemimpin yang menjadikan Jateng menjadi lebih baik.

Bagikan

Jangan lewatkan

Ganjar Pranowo Beruban
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.